Jawaban Soal Mid Semester kelas XI IPS 2

SOAL UTS
1.Jelaskan menurut pemahammu sendiri apa yang dimaksud dengan widget dalam sebuah blog?
2.Sebutkan dan jelaskan 5 widget yang wajib ada dalam sebuah blog
3.Jelaskan langkah-langkah memasang widget dalam sebuah blog
4.Jelaskan langkah-langkah mengganti templete blog
5.Sebutkan 3 kata kunci dalam ceramah

Jawaban

1. Widget adalah aplikasi pendukung dalam sebuah blog. Dan fungsinya untuk mempermudah mencari sesuatu di dalam blog, Ini juga untuk memperindah tampilan pada blog kamu dengan fitur-fiturnya

2. -Subscribe by email
Sebaik adanya fitur ini di blog kita karena kita bisa memperluas blog kita, karena kita mendapatkan daftar email yang tertarik dengan blog kita.
   -Widget artikel terkait
berfungsi untuk menampilkan artikel terkait agar pembaca terpancing membaca lagi di blog kita.
   -Widget Recent Post
fungsinya adalah untuk memberitau para pengunjung baru atau para pembaca jika ada artikel baru
   -Widget Popular Post
fungsinya untuk memberitau para pengunjung atau pembaca artikel mana saja yang paling banyak dibaca atau (artikel terpopuler)
   -Widget Search
kegunaan dari ini adalah mempermudah pengunjung atau pembaca mencari artikel yang di inginkan.

3. langkah- langkah memasang widget
- kita masuk atau sign ini di www.blogger.com
- klik tata letak pada dashboard di sebelah kiri kalian
- pada kolom pilih sedebar-right-1 dan kemudian klik tambah widget
- pilih widget yang ingin ditambahkan pada blog
- lalu terakhir klik simpan perubahan

4. langkah-langkah mengganti templete blog
- masuk ke www.blogger.com
- klik tema pada dashboard
- klik cadangkan/pulihkan
- upload templete dengan klik tombol telusuri lalu unggah

5. 3 kata kunci dalam ceramah
- mendengar
-menyimak
-berbicara

Komentar